UJIAN PENGISIAN PERANGKAT DESA GEMBLEB
Administrator 24 Februari 2024 13:17:47 WIB
Pogalan, 24/02/2024 Panitia Pengisian Perangkat Desa Gembleb mengadakan Ujian Pengisian Perangkat Desa Gembleb, yang bertempat di SMKN 1 Pogalan Trenggalek, mulai pelaksanaan Kegiatan Jam 07.00 - 13.00 WIB. Kegiatan di hadiri oleh Muspika Pogalan, Panitia dan seluruh peserta. Ujian diikuti oleh beberapa Desa di Kecamatan Pogalan yaitu Desa Pogalan, Desa Ngadirenggo, Desa Ngetal, Desa Ngadirejo dan Desa Gembleb.
Materi Ujian yaitu Ujian Tulis , Ujian Praktek Komputen dan Test Wawancara.
Desa Gembleb mengisi kekosongan Perangkat Desa dengan Jabatan Kepala Seksi Kesejahteraan, dengan peserta 2(dua) orang yaitu Sdr. AHMAD FATONI dan Sdr. NAFI’ATUL MUNADHIROH.
Pengumuman hasil Ujian akan di sampaiakan setelah selesai semua peserta selesai melaksanakan ujian dari satu kecamatan.
Nilai Ujian Sdr. Ahmad Fatoni 84,00 (delapan puluh empat koma nol) dan Sdr. Naf'atul Munadhiroh 63,50 (enam puluh tiga koma lima puluh)
Komentar atas UJIAN PENGISIAN PERANGKAT DESA GEMBLEB
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah pengunjung |
- PELATIHAN PEMBUATAN BIBIT UNGGUL DENGAN TEKNIK SAMBUNG
- Monitoring dan Evaluasi Realisasi Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDes) per 31 Oktober 2024
- SOSIALISASI DAN PENDIDIKAN PEMILIH
- MUSDES PERUBAHAN APBDes TAHUN 2024
- PENYALURAN BLT-DD BULAN SEPTEMBER 2024
- MUSYAWARAH DESA PENETAPAN RKPDes TAHUN 2025
- BANTUAN AIR BERSIH WARGA DESA GEMBLEB